Santri Assalafiyyah Menang Lomba PKM (Pekan kompetisi Madrasah)

Santri Assalafiyyah Menang Lomba PKM (Pekan kompetisi Madrasah)

Awal Tahun Yang Sangat Berkesan Untuk Pondok Pesantren Assalafiyyah

Awal tahun yang sangat berkesan untuk Pondok Pesantren Assalafiyyah, pada ajang lomba PKM (Pekan kompetisi Madrasah) yang di selengarakan di Pondok Pesantren Sunan Pandanaran tanggal 11 januari 2024, Pondok Pesantren Assalafiyyah Mlangi kembali membawa pulang piala.

1. Juara 2 Catur Putra : Hasan Bisri

2. Juara 1 Tenis Meja Tunggal Putra : Isya Pangestu

3. Juara 1 Tenis Ganda Campuran : Hanania – Zulfa

4. Juara 2 Hadroh : Tim Hadroh Kidung Roso

5. Juara 2 Lompat Tinggi Putri : Zahi Shobah

6. Juara 3 Pidato Bahasa Arab : Faqih Yuliansah

 

7. Juara 2 Pidato Bahasa Inggris : Qotrunnada 

Tak hanya perencanaan, eksekusi yang baik juga berperan besar dalam meraih kemenangan. Mampu melaksanakan rencana dengan baik dan efisien dapat menjadi faktor penentu keuksesan, terus melangkah meski perlahan karena kesuksesan berasal dari keistiqomahan bukan ketiduran. 

Share this post